Kamis/ 20 Juli 2023 Di laksanakan Rapat Koordinasi Stunting Bersama Kecamatan Banjarmasin Timur, Koordinator KB Lapangan, PKK, Sekolah, Puskesmas, dan DK, RW serta RT di Kelurahan Pemurus Luar, Kecamatan Banjarmasin Timur. Acara tersebut berjalan dengan lancar dengan banyak tanggapan dari masing-masing peserta.
Kelurahan Pemurus Luar Blog ini di kelola oleh Kelurahan Pemurus Luar, menggambarkan aktivitas yang ada atau dijalankan secara rutin maupun berjangka waktu. Kelurahan Pemurus Luar merupakan salah satu dari sembilan kelurahan yang ada di wilayah kecamatan Banjarmasin Timur. Berlokasi di Jalan Tirta Dharma Simpang PDAM I No.56 RT.009 RW.001